Dr. Moeflich: Rusaknya agama ketika para ulama menghamba pada dunia, mesra dengan kekuasaan

 

KONTENISLAM.COM - Rusaknya Agama adalah ketika para ulama menghamba pada dunia, hidup bergelimang kemewahan, memimpikan kesenangan, mengejar jabatan-jabatan politik dan mesra dengan kekuasaan.

Rusaknya Hukum adalah ketika para hakim bisa disogok, memperjualbelikan perkara, tunduk pada uang, memenuhi pesanan dan menjadi alat kekuasaan. Yang kemudian 'tumpul ke atas, tajam ke bawah.'

Runtuhnya wibawa akademik dan perguruan tinggi adalah ketika para akademisi mengidap penyakit ketakutan, mengamankan diri, bungkam pada ketidakadilan sosial, tak berani bicara kritis dan menyatakan kebenaran, tak mampu berperan sebagai para pencerah dan cahaya obor dalam kegelapan.

(Dr. Moeflich Hasbullah)

Ikuti kami di channel Whatsapp : https://whatsapp.com/channel/0029VaMoaxz2ZjCvmxyaXn3a | 

Ikuti kami di channel Telegram : https://t.me/kontenislam


Download Konten Islam Di PlayStore https://play.google.com/store/apps/details?id=com.cleova.android.kontenislam

Ikuti Kami Di Goole News : Google News Konten Islam

close