Rekaman CCTV Teror Sekarung Kobra jelang Kedatangan Anies di Tangerang, Pelaku 2 Orang, Plat Motor Dicopot

 

KONTENISLAM.COM - Orang tak dikenal melempar karung berisi ular kobra ke kediaman pribadi mantan Gubernur Banten yang merupakan politisi NasDem, Wahidin Halim, Rabu dini hari (25/1/2023). 
Pelaku terekam CCTV saat melempar ular di gerbang rumah.

Aksi teror ini menjelang kedatangan Bakal Capres dari NasDem, Anies Baswedan yang berencana mengunjungi rumah mantan Gubernur Banten, Wahidin Halim. 

"Memang begitu politik, ada yang menakut-nakuti, tapi saya tidak takut," kata Wahidin Halim.

Wahidin mengaku telah melapor ke polisi terkait teror tersebut.

Dalam rekaman CCTV telrihat pelaku ada 2 orang megendarai motor yang plat motornya sudah dicopot.

[Video CCTV]

Ikuti kami di channel Telegram : https://t.me/kontenislam | Ikuti Kami di Facebook: Berita Indonesia | Flow Twitter Kami: @kontenislam_com | Folow Threads: https://www.threads.net/@kontenislam

Download Konten Islam Di PlayStore https://play.google.com/store/apps/details?id=com.cleova.android.kontenislam

Ikuti Kami Di Goole News : Google News Konten Islam

close