Partai Gelora Raih 75 Kursi DPRD Tingkat II, dari Aceh hingga Papua
Daftar Isi

KONTENISLAM.COM - Pendatang baru Partai Gelora meraih 75 Kursi DPRD Tingkat II di Pemilu 2024.
Partai besutan Anis Matta - Fahri Hamzah ini meraih kursi DPRD dari Aceh hingga Papua.