Mengapa orang Eksak banyak yang tertarik menjadi Wahabi?

Daftar Isi

KONTENISLAM.COM - Jawabannya karena orang eksak selalu diajarkan hanya percaya pada nilai ukuran/data apa adanya, cocok dengan Wahabi yang memiliki semangat berusaha kembali kepada Islam seperti apa adanya, murni dan asli.

Makanya Wahabi selalu tanya dalil, dalil definisinya adalah bentuk pembuktian suatu amalan atau pemikiran memang berasal langsung dari Nabi atau memiliki keterkaitan yang bisa diterima.

Wajar dong kalau Wahabi bertanya, download berkah di kuburan keramat itu dilakukan di zaman Nabi tidak? Juga masalah orang mati bisa dimintai tolong sebagai perantara doa suatu hajat, boleh tidak minta orang mati emas 1 kg? 

Kalau dalilnya tidak jelas ya gampang. Pasti perkara tersebut bid'ah atau bahkan syirik.

Begitu juga kepala negara sekuler (yang tidak berhukum dengan Syariat Islam) tapi masih sholat, dijadikah sebagai Ulil Amri itu siapa yang mencontohkan? -- nah ini pertanyaan untuk Wahabi.

(Pega Aji Sitama)

Ikuti kami di channel Whatsapp : https://whatsapp.com/channel/0029VaMoaxz2ZjCvmxyaXn3a | 

Ikuti kami di channel Telegram : https://t.me/kontenislam


Download Konten Islam Di PlayStore https://play.google.com/store/apps/details?id=com.cleova.android.kontenislam

Ikuti Kami Di Goole News : Google News Konten Islam

close